Yayasan KNCV Indonesia – Untuk Indonesia Bebas TBC

Kado YKI
HIV
SOBAT TB
#Hanya6Bulan

Yuk Kenali Obat TPT!  

2024-08-21T18:45:21+07:00

Sobat TB, di artikel sebelumnya kita sudah membaca tentang apa itu TPT. Sekarang kita akan mengenal tentang obat-obatan yang digunakan untuk TPT.  Sobat TB sudah pernah dengar tentang pengobatan TPT apa saja belum? Yuk, kita baca lebih lanjut di artikel berikut.  Obat TPT Isoniazid (INH)? Apa Itu Obat TPT Isoniazid (INH)? Isoniazid (INH) adalah obat utama yang digunakan dalam TPT. Pengobatan dengan INH selama 6 bulan merupakan salah satu paduan yang direkomendasikan untuk mencegah TBC aktif. Isoniazid bekerja dengan menghambat pembentukan dinding sel bakteri TBC, sehingga mencegah pertumbuhan dan perkembangan bakteri tersebut.  Sumber Gambar Referensi: (Leaflet) Kemenkes, R. I. (2020). Petunjuk [...]

Yuk Kenali Obat TPT!  2024-08-21T18:45:21+07:00

IMPAACT4TB: Upaya Percepatan Peningkatan Cakupan Terapi Pencegahan Tuberkulosis pada Kontak Serumah melalui Penguatan Kapasitas Tenaga Kesehatan dari Sabang sampai Merauke

2022-06-08T10:20:23+07:00

Tuberkulosis (TBC) merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis (M.tb) yang memiliki karakteristik khas, dimana bakteri ini dapat menjadi dorman (inaktif) pada kondisi lingkungan tertentu. Bakteri ini sangat menular pada lingkungan yang lembab, sirkulasi udara buruk dan kondisi daya tahan tubuh inang (host) yang lemah.1 Paparan berulang pada pasien TBC aktif terbukti meningkatkan kemungkinan seseorang untuk terinfeksi Mycobacterium tuberculosis. Tidak semua orang yang terinfeksi kuman bakteri M.tb akan langsung menderita TBC. Beberapa akan menjadi dorman di dalam tubuh host, yang dikenal sebagi Infeksi Laten Tuberkulosis (ILTB).2 Sekitar 5-10% orang dengan ILTB akan berkembang menjadi TBC aktif dalam 5 [...]

IMPAACT4TB: Upaya Percepatan Peningkatan Cakupan Terapi Pencegahan Tuberkulosis pada Kontak Serumah melalui Penguatan Kapasitas Tenaga Kesehatan dari Sabang sampai Merauke2022-06-08T10:20:23+07:00
Go to Top